Mengasah Kemampuan dan Kreativitas dalam Bidang Matematika melalui Detik MSC 28

Himpunan Program Studi Pendidikan Matematika MSC kembali mengadakan Kompetisi Matematika Detik MSC 28. Detik MSC 28 merupakan sebuah kompetisi matematika yang diikuti oleh ratusan pelajar dari berbagai daerah di Jawa Timur. Acara ini bertujuan mengasah kemampuan dan kreativitas siswa dalam bidang matematika, sekaligus mempererat jaringan antar sekolah. Kompetisi ini telah menarik minat dari siswa-siswi di berbagai kabupaten, termasuk Jember, Bondowoso, […]

Bakti Sosial Himpunan Mahasiswa Pendidikan Matematika: Membangun Kebersamaan melalui Ilmu dan Kepedulian

Bakti Sosial, atau yang sering disingkat Baksos merupakan suatu kegiatan yang dilaksanakan untuk membantu meringankan beban masyarakat yang membutuhkan, baik bantuan materi, jasa, maupun bentuk lainnya. Kegiatan ini tidak hanya memberikan manfaat langsung bagi penerima, tetapi juga menumbuhkan kesadaran dan rasa solidaritas di antara para peserta. Pada hari Sabtu, 14 September 2024, Himpunan Mahasiswa Pendidikan Matematika Mathematics Students Club (MSC) […]

Meningkatkan Keterampilan Menulis Ilmiah melalui Pelatihan Karya Tulis Ilmiah (PKTI) 2024

Pada hari Minggu, 29 September 2024, Mathematics Students Club (MSC) kembali menghadirkan kegiatan Pelatihan Karya Tulis Ilmiah (PKTI). Kegiatan ini diselenggarakan secara offline di Auditorium Gedung Soedjarwo Lantai 5 Universitas Jember. Kegitan kali ini mengusung tema “Enhancing Scientific Writing Skills Through Technology: Transforming Educationfor a Better Future” dan dihadiri oleh mahasiswa baru Pendidikan Matematika Angkatan 2024 serta salah satu dosen […]

Duta Kampus Universitas Jember Wakili Indonesia Di Ajang Youth Exchange Di Malaysia dan Singapura

Nadia Noviandra Balkis, seorang mahasiswi dari Program Studi Pendidikan Matematika di Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Jember (UNEJ), terpilih untuk mengikuti program pertukaran pemuda yang diselenggarakan di Malaysia dan Singapura oleh lembaga Semangat Muda Indonesia. Mahasiswi yang biasa dipanggil Balkis tersebut, berhasil lolos jalur fully funded dalam proses seleksi, sehingga berhak memperoleh pembiayaan penuh selama program berlangsung di […]

Translate »