Problematika Pembelajaran Analisis dan Aljabar

Dr. Dian Kurniati, M.Pd.
Koordinator



Prof. Dr. Didik Sugeng Pambudi, M.S.
Anggota

 


Dr. Nurcholif Diah Sri Lestari, M.Pd.
Anggota



DEFINISI

Keris-Dimas Probenal adalah kelompok riset dan pengabdian masyarakat yang berada di bawah naungan Program Studi S2 Pendidikan Matematika, FKIP, Universitas Jember. Aktivitas Keris-Dimas Probenal berfokus pada kegiatan penelitian dan pengabdian kepada masyarakat yang berkaitan dengan tema (1) pembelajaran analisis dan aljabar, (2) asesmen analisis dan aljabar, (3) penalaran analisis dan aljabar, dan (4) pengembangan profesional guru pada pembelajaran analisis dan aljabar.

VISI

Menjadi kelompok riset dan pengabdian kepada masyarakat yang unggul dalam penelitian pengembangan sains teknologi dan pengabdian kepada masyarakat di bidang kajian pemodelan, komputasi dan pembelajarannya yang berwawasan kearifan lokal.

MISI

  • Menyelenggarakan kegiatan penelitian dan mendesiminasikan hasil penelitian dengan tema problematika pembelajaran analisis dan aljabar di sekolah atau perguruan tinggi.
  • Menyelenggarakan kegiatan pengabdian kepada masyarakat yang berkaitan dengan pembelajaran, asesmen, penalaran, dan pengembangan profesionalisme guru pada pembelajaran analisis dan aljabar.
  • Mengembangkan kerjasama dengan sekolah atau perguruan tinggi yang mendukung kegiatan penelitian dan pengabdian kepada masyarakat tema pembelajaran analisis dan aljabar.

TUJUAN

Probenal adalah kelompok riset dan pengabdian masyarakat yang berbasis pada problematika pembelajaran analisis dan aljabar. Untuk mencapai misi yang telah ditetapkan maka mandat yang diberikan dibagi menjadi dua yakni Tujuan Jangka Pendek dan Tujuan Jangka Panjang.
Tujuan Jangka Pendek: (1) Melakukan pengembangan model pembelajaran analisis dan aljabar; (2) Melakukan Pengembangan level penalaran analisis dan aljabar; (3) Melakukan Pengembangan model pelatihan profesionalisme guru pada pembelajaran analisis dan aljabar; dan (4) menulis artikel ilmiah dan buku tentang pengembangan model pembelajaran, pengembangan level penalaran, dan pengembangan model pelatihan profesionalisme guru untuk materi aljabar dan analisis.
Tujuan Jangka Panjang: Menemukan pola pembelajaran analisis dan aljabar yang inovatif baik di sekolah atau perguruan tinggi.

ROADMAP

PUBLIKASI

  • Harvani, I. D., Kurniati, D., Kim, D.-J., & Osman, S. (2023). Quality of Algebraic Numeration Problems to Measure Higher Order Thinking Skills Using Partial Credit Model. The New Educational Review, 72(2), 218–229. https://doi.org/10.15804/tner.23.72.2.16

  • Hidayat, M. S., Kurniati, D., Osman, S., & Trapsilasiwi, D. (2022). The effect of the infusion learning approach on the students’ truth-seeking behavior on Cartesian coordinates. 030021. https://doi.org/10.1063/5.0102249

  • Khoo, N. A. K. binti A. F., Osman, S., Daud, M. F., Kumar, J. A., & Kurniati, D. (2024). The implications of digital communication between parents and teachers from a teachers’ point of view. Humanities, Arts and Social Sciences Studies. https://doi.org/10.69598/hasss.24.1.261660

  • Hariati, A., Pambudi, D. S., Kurniati, D., Septiadi, D. D., & Gantiyani, H. (2022). Student’s open-mindedness behavior in solving math-based problem with contradictory information and problem with no specified universal set. 030008. https://doi.org/10.1063/5.0102459

  • Hidajat, F. A., Haeruman, L. D., Wiraningsih, E. D., & Pambudi, D. S. (2023). The Effect of Digital Technology Learning Based on Guided Discovery and Self-regulated Learning Strategy on Mathematical Creativity. International Journal of Information and Education Technology, 13(3), 535–543. https://doi.org/10.18178/ijiet.2023.13.3.1836

  • Solehah, A., Pambudi, D. S., Hobri, & Ummah, B. I. (2021). The development of learning instrument with Contextual Teaching And Learning (CTL) based on Lesson Study for Learning Community (LSLC) on two variable linear equations and its effect on creative thinking of junior high school student. Journal of Physics: Conference Series, 1839(1), 012015. https://doi.org/10.1088/1742-6596/1839/1/012015

  • Murtafiah, W., Lukitasari, M., Lestari, N. D. S., & Sa’dijah, C. (2024). Decision making ability in solving differential equation problems figured out by pre-service teachers. 030017. https://doi.org/10.1063/5.0193747

    Murtafiah, W., Lukitasari, M., Lestari, N. D. S., & Kholid, M. N. (2023). Decision making of prospective mathematics teacher in designing of Cartesian coordinate teaching. 020052. https://doi.org/10.1063/5.0154626

    Safitri, M., Murtafiah, W., Sanusi, Lukitasari, M., & Lestari, N. D. S. (2023). Development of E-comic learning media based on ethnomathematics to improve problem solving in sequences and series materials. 020053. https://doi.org/10.1063/5.0154627

Translate »