Statistic, Combinatorics, Optimization, and Learning

 

Susi Setiawani, S.Si., M.Sc.
Koordinator



Rafiantika Megahnia Prihandini, S.Pd, M.Si.
Anggota

 


DEFINISI

Kelompok Riset-Pengabdian Masyarakat SCOpe merupakan kelompok peneliti di prodi S1 Pendidikan Matematika, FKIP, Universitas Jember yang melaksanakan kegiatan penelitian di bidang kajian Statistika, Kombinatorika, Optimasi dan Pembelajarannya, untuk menghasilkan luaran penelitian dan/atau luaran pengabdian yang terbaru dan bermanfaat di bidang pendidikan dan kesejahteraan masyarakat.

VISI

Sebagai KeRis-DiMas terdepan di bidang kajian Statistika, Kombinatorika, Optimasi, dan Pembelajarannya dalam pengembangan sains dan teknologi.

MISI

  • Mengembangkan sains dan teknologi di bidang kajian Statistika, Kombinatorika, Optimasi, dan Pembelajarannya dengan menjalin kerjasama penelitian dan/atau pengabdian dengan komunitas sejenis di dalam dan/atau luar negeri.
  • Meningkatkan kualitas dan kuantitas publikasi ilmiah tingkat nasional dan
    internasional bereputasi.
  • Menerapkan Statistika, Kombinatorika, dan Optimasi pada bidang pembelajaran yang bermanfaat di masyarakat.

TUJUAN

  • Dihasilkannya karya-karya sains dan teknologi dalam bidang Statistika, Kombinatorika, Optimasi dan Pembelajarannya yang unggul, kreatif, dan inovatif.
  • Dihasilkannya publikasi ilmiah dalam bidang Statistika, Kombinatorika, Optimasi dan Pembelajarannya di tingkat regional, nasional, maupun internasional.
  • Terwujudnya budaya kerja excellent dosen dan mahasiswa dalam bidang Statistika, Kombinatorika, Optimasi dan Pembelajarannya.
  • Terwujudnya kelompok riset yang kompeten, produktif, inovatif dan berdaya saing global dan kompeten dalam bidang Statistika, Kombinatorika, Optimasi dan Pembelajarannya.

ROADMAP

PUBLIKASI

  • Prihandini, R. M., Rizki, H. A., & Setiawani, S. (2023). Analisis Teori Antrian dalam Pelaksanaan Vaksinasi Covid-19 di Puskesmas Tapen. Limits: Journal of Mathematics and Its Applications20(2), 179-190. http://dx.doi.org/10.12962/limits.v20i2.12626
  • Yunta, G. R., Setiawani, S., & Prihandini, R. M. (2023). AN ANALYSIS OF GOMORY CUTTING PLANE METHOD APPLICATION IN THE OPTIMIZATION OF PRODUCTION PROFIT: A CASE STUDY OF GRIYA BATIK NOTONEGORO JEMBER. BAREKENG: Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan17(1), 0053-0064. https://doi.org/10.30598/barekengvol17iss1pp0053-0064
  • Zahra, M. D. C., Setiawani, S., & Hussen, S. (2022). MU-math: educational game to improve students’ mathematical reasoning. Jurnal Riset Pendidikan Matematika9(2). 10.21831/jrpm.v9i2.50069
  • Prihandini, R. M., Dafik, D., & Iskandar, D. N. U. (2023). Developing smart fractions as a learning media assisted by ispring suite 9 and geogebra for escalating students’ computational thinking skills. Alifmatika: Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Matematika5(2), 188-206.  10.35316/alifmatika.2023.v5i2.188-206
  • Adawiyah, R., Makhfudloh, I. I., Dafik, D., Prihandini, R. M., & Prihandoko, A. C. (2023). ON RAINBOW ANTIMAGIC COLORING OF SNAIL GRAPH (S_n), COCONUT ROOT GRAPH (Cr_ (n, m)), FAN STALK GRAPH (Kt_n) AND THE LOTUS GRAPH (Lo_n). BAREKENG: Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan17(3), 1543-1552. 10.35316/alifmatika.2023.v5i1.70-81
  • Az-Zahra, N. A., Dafik, D., & Prihandini, R. M. (2023). Resolving Dominating Set pada Graf Bunga dan Graf Roda. CGANT JOURNAL OF MATHEMATICS AND APPLICATIONS4(1). https://doi.org/10.25037/cgantjma.v4i1.89
Translate »